Home » » Membuat Roti Gambang

Membuat Roti Gambang

Cara Membuat Roti Gambang yang Lezat
Roti gambang adalah roti tradisional berbahan dasar tepung terigu dan gula merah. Jangan memasukkan larutan gula merah yang masih panas ke dalam campuran tepung, gula yang masih panas mengakibatkan tepung menggumpal. Roti ini cocok di nikmati saat nonton tv bersama keluarga di rumah. Nah penasaran ingin membuatnya dirumah? Berikut resepnya.
Bahan untuk Pembuatan Roti Gambang
Beberapa bahan untuk Pembuatan Roti Gambang yang Lezat antara lain :
  • Tepung terigu 300 gr ( protein sedang )
  • Tepung roti 125 gr
  • Gula merah 180 gr
  • Air 75 ml
  • Gula pasir 50 gr
  • Soda kue 1 sdt
  • Baking powder 1 ½
  • Bubuk kayu manis 1 sdt
  • Telur 1 butir
  • Margarine 50 gr
  • Untuk olesan 25 ml air
  • Wijen 20 gr ( sangria untuk taburan )
Cara membuat Roti Gambang
Berikut ini adalah urutan Cara Membuat Roti Gambang :
  1. Rebus gula merah dengan air hingga larut kemudian saring dan dinginkan.
  2. Campurkan bahan tepung, gula pasir, baking powder, soda kue, kayumanis serta telur. kemudian Uleni sampai rata
  3. Tuangkan air gula keadonan sedikit demi sedikit sambil terus diuleni rata. Tambahkan margarine. Uleni kembali adonan hingga halus dan kalis.Diamkan 20 menit
  4. Ambil adonan dan Timbang masing masing seberat 40 gr. Bentuk lonjong lalu olesi sedikit air dan taburkan wijen.
  5. Panggang roti gambang dengan oven bersuhu 170 c hingga matang.
Roti Gambang
Demikian panduan Cara Membuat Roti Gambang yang sangat enak dan  mudah dicoba. Terima kasih atas perhatiannya, dan Selamat Mencoba.
Cara Membuat Roti Gambang yang Lezat
Roti gambang adalah roti tradisional berbahan dasar tepung terigu dan gula merah. Jangan memasukkan larutan gula merah yang masih panas ke dalam campuran tepung, gula yang masih panas mengakibatkan tepung menggumpal. Roti ini cocok di nikmati saat nonton tv bersama keluarga di rumah. Nah penasaran ingin membuatnya dirumah? Berikut resepnya.
Bahan untuk Pembuatan Roti Gambang
Beberapa bahan untuk Pembuatan Roti Gambang yang Lezat antara lain :
  • Tepung terigu 300 gr ( protein sedang )
  • Tepung roti 125 gr
  • Gula merah 180 gr
  • Air 75 ml
  • Gula pasir 50 gr
  • Soda kue 1 sdt
  • Baking powder 1 ½
  • Bubuk kayu manis 1 sdt
  • Telur 1 butir
  • Margarine 50 gr
  • Untuk olesan 25 ml air
  • Wijen 20 gr ( sangria untuk taburan )
Cara membuat Roti Gambang
Berikut ini adalah urutan Cara Membuat Roti Gambang :
  1. Rebus gula merah dengan air hingga larut kemudian saring dan dinginkan.
  2. Campurkan bahan tepung, gula pasir, baking powder, soda kue, kayumanis serta telur. kemudian Uleni sampai rata
  3. Tuangkan air gula keadonan sedikit demi sedikit sambil terus diuleni rata. Tambahkan margarine. Uleni kembali adonan hingga halus dan kalis.Diamkan 20 menit
  4. Ambil adonan dan Timbang masing masing seberat 40 gr. Bentuk lonjong lalu olesi sedikit air dan taburkan wijen.
  5. Panggang roti gambang dengan oven bersuhu 170 c hingga matang.
Roti Gambang
Demikian panduan Cara Membuat Roti Gambang yang sangat enak dan  mudah dicoba. Terima kasih atas perhatiannya, dan Selamat Mencoba.
Please Enable JavaScript!
Mohon Aktifkan Javascript![ Enable JavaScript ]

Banyak di Baca

Blog Archive